Peran Modal Sosial dalam Resiliensi Komunitas Menghadapi Erupsi Gunung Merapi

  • Aisyah Karimatunnisa Departement of Communication and Community Development Science, Faculty of Human Ecology, Bogor Agricultural University
  • Nurmala K Pandjaitan Departement of Communication and Community Development Science, Faculty of Human Ecology, Bogor Agricultural University
Abstract views: 1580 , PDF downloads: 1314
Keywords: resilinesi komunitas

Abstract

Impacts caused due to the disaster makes communities vulnerable. To achieve resilience community should adapt to the post-disaster environment. The purposes of this research are: (1) analyzing community vulnerability (2) analyzing shapes of community social capital (3) analyzing social capital role in community resilience in facing eruption. This research is using survey methods with 75 respondents that selected randomly with simple random sampling method. This research took place in Kalitengah Lor, Glagaharjo village, Cangkringan sub-district, Sleman regency,  D.I. Yogyakarta. The results of this research shown that community has a hig vulnerability when Merapi’s mountain got eruption. Community has a great social capital so it’s tighten the community relations.  Social capital has a contribution towards community resilience in facing volcano eruption.

Keywords: community resilience, disaster, eruption, social capital, vulnerability

----------------------------------- 

ABSTRAK

Dampak yang ditimbulkan akibat bencana erupsi membuat komunitas mengalami kerentanan. Agar dapat resiliensi komunitas harus dapat beradaptasi pada lingkungan pasca bencana. Penelitian ini bertujuan: (1) menganalisis kerentanan komunitas (2) menganalisis bentuk-bentuk modal sosial komunitas (3) menganalisis peranan modal sosial dalam resiliensi komunitas menghadapi erupsi.  Metode penelitian menggunakan metode survey dengan 75 orang responden yang dipilih secara acak sederhana. Penelitian dilakukan di Dusun Kalitengah Lor, Desa Glagaharjo, Kecamatan Cangkringan Kabupaten Sleman D.I. Yogyakarta. Hasil penelitian ini menunjukan komunitas mengalami kerentanan yang tinggi pada saat erupsi. Komunitas memiliki modal sosial yang baik sehingga mempererat hubungan komunitas. Modal sosial komunitas juga berperan dalam resiliensi komunitas dalam menghadapi erupsi gunung berapi. 

Kata kunci :bencana, kerentanan, erupsi, modal sosial, resiliensi komunitas

Downloads

Download data is not yet available.
Published
2018-05-15
How to Cite
KarimatunnisaA., & PandjaitanN. K. (2018). Peran Modal Sosial dalam Resiliensi Komunitas Menghadapi Erupsi Gunung Merapi. Jurnal Sains Komunikasi Dan Pengembangan Masyarakat [JSKPM], 2(3), 333-346. https://doi.org/10.29244/jskpm.2.3.333-346
Section
Original Research Articles