Analisis Gender pada Rumah Tangga Pedagang di dalam Kawasan Taman Hutan Raya Ir. H. Djuanda

  • Shafira Kurniyawan Departemen Sains Komunikasi dan Pengembangan Masyarakat, Fakultas Ekologi Manusia, Institut Pertanian Bogor
  • Dina Nurdinawati Departemen Sains Komunikasi dan Pengembangan Masyarakat, Fakultas Ekologi Manusia, Institut Pertanian Bogor
Abstract views: 851 , PDF downloads: 414
Keywords: gender, keberhasilan usaha, taman hutan raya

Abstract

Keberadaan Taman Hutan Raya Ir. H. Djuanda dapat menjadi tempat untuk memenuhi kebutuhan ekonomi rumah tangga, seperti menjadi pedagang. Sebagian besar pedagang merupakan masyarakat asli yang tinggal di sekitar Taman Hutan Raya Ir. H. Djuanda. Dengan begitu, keterlibatan anggota rumah tangga sangat penting untuk menentukan keberhasilan usaha. Tujuan penelitian ini, yakni menganalisis hubungan karakteristik rumah tangga dan usaha dengan tingkat kesetaraan gender. Kemudian, untuk menganalisis hubungan tingkat kesetaraan gender dengan keberhasilan usaha. Responden penelitian ini berjumlah 40 pedagang, yakni pedagang di dalam kawasan Taman Hutan Raya Ir. H. Djuanda yang ditentukan melalui accidental sampling. Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif yang dilakukan menggunakan kuesioner dan didukung dengan data kualitatif melalui wawancara mendalam, serta observasi. Pada hasil penelitian perempuan lebih mendominasi pada kontrol terhadap sumber daya dan manfaat. Hasil penelitian menunjukkan bahwa usia pedagang, tingkat pendidikan pedagang, pendapatan pedagang, dan anggota rumah tangga yang bekerja sebagai pedagang di dalam kawasanTaman Hutan Raya Ir. H. Djuanda pada karakteristik rumah tangga, serta lama usaha pada karakteristik usaha memiliki hubungan yang signifikan dengan salah satu dari beberapa tingkat kesetaraan gender. Namun, hubungan antara tingkat kesetaraan gender dengan keberhasilan usaha menunjukkan tidak adanya hubungan yang signifikan.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Arief A. 2013. Pengembangan Aktivitas Wisata di Taman Hutan Raya Ir. H. Djuanda Bandung Jawa Barat. Jurnal Sorot [internet]. [diunduh 2021 Agt 12]; 8(2): 167-182. dapat diunduh pada https://www.neliti.com/id/publications/235102/pengembangan-aktivitas-wisata-di-taman-hutan-raya-ir-h-djuanda-bandung-jawa-barat

Fauziyah E. 2018. Akses dan kontrol rumah tangga petani dalam pengelolaan sumberdaya hutan rakyat. Jurnal Agroforestri Indonesia [internet]. [diunduh 2021 Mar 5]; 1 (1): 33-45. dapat diunduh pada https://ejournal.fordamof.org/ejournallitbang/index.php/JAI/article/download/4947/4575

Fitriyana D. 2016. Konflik manajemen antara pengelola dan masyarakat di Tahura Djuanda, Bandung, Jawa Barat. Jumpa [internet]. [diunduh pada 2022 Agt 16]; 2 (2): 111-123. dapat diunduh pada https://ojs.unud.ac.id/index.php/jumpa/article/view/18349

Hafizianor, Muhayah R, Zakiah S. 2015. Analisis gender dalam pengelolaan agroforestri dukuh dan kontribusinya terhadap pendapatan rumah tangga di Desa Kertak Empat, Kecamatan Pengaron, Kabupaten Banjar. Jurnal Hutan Tropis [internet]. [diunduh 2021 Mar 5]; 3 (2): 133-144. dapat diunduh pada https://ppjp.ulm.ac.id/journal/index.php/jht/article/view/1518/1309

Hanum IM, Qurniati R, Herwanti S. 2018. Peran Wanita Pedesaan Hutan dalam Peningkatan Rumah Tangga. Jurnal Sylva Lestari [internet]. [diunduh 2021 Apr 26]; 6 (3): 36-45. dapat diunduh pada http://repository.lppm.unila.ac.id/8891/1/2018-Iznita%20Mulya%20Hanum-Peran%20Wanita%20Pedesaan%20Hutan.pdf

Muin N, Bisjoe A, Sumirat B, Isnan W. 2019. Peningkatan peran gender dalam pengelolaan hutan rakyat di Konawe Selatan, Provinsi Sulawesi Tenggara. Jurnal Penelitian Sosial dan Ekonomi Kehutanan [internet]. [diunduh 2021 Mar 7]; 16 (2): 127-135. dapat diunduh pada https://pdfs.semanticscholar.org/0878/4f0aac38a6a7c37d09bb8a6c0498912e9e8a.pdf

Nawangpalupi C, Sandy I. Tesavrita C. 2014. Analisis dan Penguatan Rantai Nilai Usaha di Tahura Ir. H. Djuanda. Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat UNPAR [internet]. [diunduh 2021 Jul 30]; 1 (): 1-63. dapat diunduh pada http://repository.unpar.ac.id/bitstream/handle/123456789/3052/LPD_Catharina%20Badra_Analisis%20dan%20penguatan%20rantai-p.pdf?sequence=1&isAllowed=y

Pratiwi, Purwoko A. Junjungan. 2015. Analisis gender penyadap pinus di Dusun Sidomulyo, RPH Gunungsari, KPH Banyuwangi Barat, Jawa Timur. Peronema Forestry Science Journal [internet]. [diunduh 2021 Mar 19]; 4(2): 1-8. dapat diunduh pada https://jurnal.usu.ac.id/index.php/PFSJ/article/view/13182/5960

[Pusat Kajian Anggaran] Pusat Kajian Anggaran, Badan Keahlian DPR RI. 2020. Analisis RUU Tentang APBN, Ketenagakerjaan Indonesia: Menghadapi Pandemi, Menjelas Bonus Demografi. Jakarta Pusat

Putri L, Zulkarnaini, Tarumun S. 2008. Analisis faktor-faktor yang memengaruhi tingkat kepuasan pengunjung Taman Rekreasi di Provinsi Riau. Jurnal Ilmu Lingkungan [internet]. [diunduh 2022 Okt 25]; 1 (2) : 33-43. dapat diunduh pada https://jil.ejournal.unri.ac.id/index.php/JIL/article/download/310/304

Ramadhani N. 2020. Relasi gender dalam rumah tangga UMKM industri olahan makanan (Kasus: Kampung Anyar, Desa Semplak Barat, Kecamatan Kemang, Kabupaten Bogor) [skripsi]. Bogor: Institut Pertanian Bogor.

[RI] Republik Indonesia. 2008. Peraturan Daerah Provinsi Jawa Barat Nomor 25 Tahun 2008 Tentang Pengelolaan Taman Hutan Raya Ir. H. Djuanda menyatakan bahwa Taman Hutan Raya.

Rusydi, Heriani, Siradjuddin. 2018. Menyoal marginalisasi dan kesejahteraan pekerja perempuan sektor informal. Jurnal Ecces [internet]. [diunduh 2021 Nov 28]; 5 (1): 139-153

Safira A. 2020. Analisis gender dan alokasi pemanfaatan pendapatan dalam rumah tangga nelayan (Kasus: Desa Pantai Mekar, Kecamatan Muara Gembong, Kabupaten Bekasi, Provinsi Jawa Barat) [skripsi]. Bogor: Institut Pertanian Bogor.

Sofiani. 2017. Perlindungan hukum perempuan sektor informal. Muwazah [internet]. [diunduh 2021 Nov 28]; 9 (2): 138-150. dapat diunduh pada http://ejournal.iainpekalongan.ac.id/index.php/Muwazah

Published
2022-10-31
How to Cite
KurniyawanS., & NurdinawatiD. (2022). Analisis Gender pada Rumah Tangga Pedagang di dalam Kawasan Taman Hutan Raya Ir. H. Djuanda. Jurnal Sains Komunikasi Dan Pengembangan Masyarakat [JSKPM], 6(5), 494-514. https://doi.org/10.29244/jskpm.v6i5.1049
Section
Articles